Pastikan Berjalan Lancar, Babinsa Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa

    Pastikan Berjalan Lancar, Babinsa Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa
    Pastikan Berjalan Lancar, Babinsa Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa

    MARTAPURA - Babinsa Koramil 1006-06/Bjr Serda Rahmad Doni melaksanakan Pendampingan penyaluran Dana Bantuan Langsung Tunai Dana desa tahap IX (9) 2023.Sebanyak 61 Orang Penerima BLT DD  Rp 300.000

    Acara berlangsung di aula desa Murung Kenanga 
     Kecamatan Martapura turut dihadiri Pembakal H.Hipzil Khair, Ketua BPD H.Fahrulrazi serta Aparat Desa Murung Kenanga dan Masyarakat penerima. Selasa ( 19/9/23)

    Serda Rahmad Doni menyampaikan bahwa pemberian bantuan sosial berupa Bantuan Langsung Tunai yang bersumber dari Dana Desa (BLT DD) ini bertujuan untuk membatu perekonomian dan meringankan beban masyarakat.

    Ini sebagai bentuk perhatian pemerintah terhadap masyarakat, TNI sendiri dalam hal ini Babinsa berperan mengawasi kegiatan tersebut agar penyalurannya tepat sasaran, dan penyalurannya dapat berjalan dengan aman dan baik.(Pendim 1006).

    banjar
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 06/Martapura Ajak Siswa SMK Darussalam...

    Artikel Berikutnya

    Penyaluran Bantuan Beras Didampingi Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024
    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita

    Tags