MARTAPURA - Penerapan disiplin hidup sehat dan kebersihan lingkungan.Babinsa Koramil 1006-10/Kertak Hanyar Sersan Kepala Suratmo bersama Koptu Imam Muhtadi memberikan arahan dan bimbingan mengenai kedisiplinan, kebersihan lingkungan dan diri sendiri nserta masalah kenakalan anak. Jum'at (17/02).
Suratmo menuturkan Program Yang dicanangkan Kodim 1006/Bjr Yaitu " BABINSA MASUK SEKOLAH DESA " dengan kegiatan konseling disekolah ditujukan kepada Adik-adik siswa/Siswi SMP - Negeri 2 Jl.Manarap Tengah Rt .01/01 Desa Manarap Tengah, Kecamatan Kertak Hanyar. Kabupaten Banjar.
“ Padi intinya, mengajak kepada para siswa - siswi untuk meningkatkan kualitas disiplin, rajin dan tekun belajar, taat kepada orang tua serta patuh kepada guru, khususnya Adik-adik yang mau Ujian" Ujar Suratmo "
Kegiatan Konseling Sekolahakan dilaksanakan rutin secara bergiliran dengan mendatangi Sekolah - sekolah yang ada di Kecamatan di wilayah Kertak Hanyar Baik SD, SMP atau pun SMA/sederajat " Pungkas Suratmo"
Usai memberikan arahan Konseling kepada siswa/siswi SMP-N 2 Kertak Hanyar kegiatan dilanjutkan dengan memperkenalkan kembali Senam Kesegaran Jasmani ( SKJ )
Kepala sekolah SMP-N2 Kertak Hanyar Lisa Heni Marlina M.Pd menyampaikan ucapan terimakasih kepada Prajurit TNI melalui Bimbingan Konseling Babinsa Masuk Sekolah Didesa
Kegiatan seperti ini sangat baik dilaksanakan, karena berisi wawasan dan pengetahuan.
Menurutnya, kedisiplinan adalah modal kita untuk maju. Tanpa kedisiplinan yang bai1006).k dan benar, maka semuanya tak akan berarti, dan cocok sekali diterapkan disekolah, " Ucapnya.(pendim